ALGORITMA DALAM BAHASA DESKRIPTIF DAN PSEUDOCODE UNTUK MENENTUKAN BILANGAN PRIMA
Assalamu'alaikum. Pada kesempatan kali ini Saya ingin membagikan postingan saya yang berjudul ALGORITMA DALAM BAHASA DESKRIPTIF DAN PSEUDOCODE UNTUK MENENTUKAN BILANGAN PRIMA dalam rangka tugas kuliah saya semester II. Pertama tentukan, PROBLEM DEFINITION : Buat algoritma dalam bahasa deskriptif dan pseudecode untuk menentukan apakah suatu bilangan merupakan bilangan Prima atau Bukan. lalu buat, KALIMAT DESKRIPTIF : Algoritma : Bilangan Prima {menentukan apakah suatu bilangan merupakan bilangan Prima atau Bukan. Algoritma menerima masukan suatu bilangan, menghitungnya, lalu cetak nilai ke piranti keluaran} Deklarasi : i = integer {tipedatabilanganbulat} bil = integer {tipedatabilanganbulat} prima = boolean {tipedatanilaitrue/false} Deskripsi : 1. baca bil(integer) 2. pernyataan i = 2 ; i < bil ; i++ (rumus pengulangan) 3. jika bil dibagi i hasil bagi tersisa 0 maka 4. prima false(salah) 5. jika prima memiliki 2 faktor( han